Suatu bangsa yang telah menegara, dalam
menyelenggarakan kehidupannya tidak
terlepas dari pengaruh lingkunganya. Pengaruh itu timbul dari hubungan timbale
balik antara filosofi bangsa, ideology, aspirasi serta cita-cita dan kondisi sosial
masyarakat, budaya, tradisi, keadaan alam, wilayah serta pengalaman sejarahnya.
Pemerintah dan rakyat memerlukan suatu konsepsi berupa
wawasan nasional untuk menyelenggarakan kehidupannya. Wawasan ini dimaksudkan
untuk menjamin kelangsungan hidup, keutuhan wilayah serta jati diri bangsa.
Dalam makalah ini pemakalah akan menerangkan dan
menjelaskan tentang geopolitik dan geostrategi
dan bermacam-macam pembahasan yang terdapat didalam geopolitik tersebut.
0 komentar:
Posting Komentar