Home » » Dasar Pembelajaran | Tujuan Perhatian dan Motivasi Belajar

Dasar Pembelajaran | Tujuan Perhatian dan Motivasi Belajar



Dari kajian teori belajar pengolahan informasi terungkap bahwa tanpa adanya perhatian tidak mungkin terjadi belajar, (Gage dan Berliner, 1984: 335). Perhatian terhadap pelajaran akan timbul pada siswa apabila bahan pelajaran sesuai degan kebutuhannya. Motivasi adalah tenaga yang menggerakkan dan mengarahkan aktivitas seseorang
 https://encrypted-tbn2.gstatic.com/images?q=tbn:ANd9GcStp6k775ZQA1-ja_kluIqinYjsyJDcxLYqIYdxN6fhAUwRytU3qA
Ada beberapa upaya yang dapat dilakukan oleh guru untuk memberikan pelayanan perbedaan individual melalui proses pembelajaran, yaitu :
1.      Anak-anak yang tergolong cerdas akan berkembang sesuai dengan kemampuannya dengan cara : akselerasi, yakni memberikan kesempatan kepada siswa tersebut untuk naik kelas lebih cepat satu atau dua tingkat sekaligus.
2.      Pengajaran individual, yang dilaksanakan dalam bentuk pemberian tugas kepada setiap individu siswa yang juga dinilai secara individual.
3.      Penyelenggaraan kelas khusus bagi siswa yang cerdas.
Bagi siswa yang lambat dapat diselenggarakan kelas remedial yang bertujuan untuk mengadakan perbaikan





Ditulis Oleh : Unknown ~Materi Pendidikan

seocips.com Anda sedang membaca artikel berjudul Dasar Pembelajaran | Tujuan Perhatian dan Motivasi Belajar yang ditulis oleh Materi Pendidikan yang berisi tentang : yang suka dengan artikel tersebut silahkan Download dan klik share...

Blog, Updated at: 04.59

0 komentar:

Posting Komentar