Home » » Pengertian Pendidikan Islam | dzakypotensi.blogspot.com

Pengertian Pendidikan Islam | dzakypotensi.blogspot.com



Bila kita akan melihat pengertian pendidikan dari segi bahasa. Maka kita harus melihat kepada kata Arab karena ajaran Isalm itu diturunkan dalam bahasa tersebut. Kata “Pendidikan” yang umum kita gunakan sekarang, dalam bahasa Arabnya adalah “tarbiyah”, dengan kata kerja “rabba”.
Kata “Pengajaran” dalam bahasa Arabnya adalah “ta’lim” dengan kata kerjanya adalah “’allama”.
Pendidikan dan pengajaran dalam bahasa Arabnya “Tarbiyah wa ta’lim” sedangkan “Pendidikan Islam” dalam bahasa Arabnya adalah “Tarbiyah Islamiyah”.
Kata kerja rabba (mendidik) sudah digunakan pada zaman Nabi Muhammad SAW seperti terlihat dalam ayat Al-Qur’an dan Hadis Nabi.

Download File

Ditulis Oleh : Unknown ~Materi Pendidikan

seocips.com Anda sedang membaca artikel berjudul Pengertian Pendidikan Islam | dzakypotensi.blogspot.com yang ditulis oleh Materi Pendidikan yang berisi tentang : yang suka dengan artikel tersebut silahkan Download dan klik share...

Blog, Updated at: 21.37

0 komentar:

Posting Komentar