Home » » Cara menyatakan suatu himpunan : Makalah Matematika

Cara menyatakan suatu himpunan : Makalah Matematika



1.      Metode (cara) pendaftaran tabulasi (Roster Method)
Menurut metode Roster penulisan suatu himpunan dengan cara mencantumkan seluruh anggota dan himpunan tersebut, elemen-elemennya dipisahkan oleh tanda koma dan ditutup dalam tanda kurung kurawal {}
Con : A adalah himpunan dan benda-benda seperti : pulplen, buku, tas. Maka secara Roster himpunan A dapat ditulis : A { Pulpen, buku tulis, tas}.
2.      Metode (cara) pencirian deskripsi (Ruler Method)
Menurut metode Ruler penulisan suatu himpunan dengan cara mendefinisikan suatu himpunan dengan menyebutkan suatu atau beberapa sifat dan himpunan tersebut.
Con : Himpunan  A adalah himpunan bilangan bulat, maka himpunan A dapat dituliskan : A = {x/x, x adalah bilangan bulat),dibaca :
A adalah himpunan semua x sedemikian rupa atau yang mana, sehingga x adalah bulat.


Download File

Ditulis Oleh : Unknown ~Materi Pendidikan

seocips.com Anda sedang membaca artikel berjudul Cara menyatakan suatu himpunan : Makalah Matematika yang ditulis oleh Materi Pendidikan yang berisi tentang : yang suka dengan artikel tersebut silahkan Download dan klik share...

Blog, Updated at: 11.06

0 komentar:

Posting Komentar